Gubernur Ansar Ahmad saat Membuka Musrenbang Natuna- |
Hal ini disampaikan
Gubenur terkait dengan pembangunan infrastruktur di Natuna yang bersumber dari
Anggaran Pendapatan Belanja Daerah Provinsi Kepri, seperti pembangunan
jalan dan juga pembangunan sektor pariwisata.
" Tahun ini
pemerintah Provinsi Kepri mengalokasikan anggaran sebesar Rp.60 miliar untuk
pembangunan dan peningkatan infrastruktur di Natuna,Natuna menjadi perhatian
dan prioritas kita bersama," kata Gubenur Kepri, Ansar Ahmad.
Sementara itu
Sekertaris daerah Kabupaten Natuna, Boy wijanarko Varianto pada kesempatan yang
sama menyampaikan rasa optimisnya bahwa pembangunan di Natuna akan berjalan
baik dan lancar dengan dukungan semua pihak.
"Saya optimis,
bila semua pihak saling mendukung dan bekerjasama, maka pembangunan di Natuna
dapat terealisasi dan berjalan lancar," ujar Boy.
Musrenbang Kabupaten
Natuna 2023 yang berlangsung selama 3 hari kedepan, dibuka secara resmi oleh
Gubenur Provinsi Kepri ditandai dengan pemukulan gong oleh gubenur kepri Ansar
Ahmad, didampingi Sekda Natuna Boy Wijanarko, Ketua DPRD Natuna Daeng amhar,
Ketua Komisi Satu DPRD Povibsi Kepri Ilyas Sabli dan anggota DPRD Kepri dari
Partai Golkar dapil Natuna Hadi Chandra.
Gubernur Kepri Ansar Ahmad Memukul Gong Tanda Dimulainya Musrenbang |
Sekdakab. Natuna, Boy
Wijanarko Varianto menyampaikan sambutan |
Foto Bersama |
(Piston)
Posting Komentar